Rumus Akar di Excel (Pangkat 2, 3, 4) dan Cara Menggunakannya

halimah

Rumus Akar di Excel (Pangkat 2, 3, 4) dan Cara Menggunakannya

Ada banyak function library yang bisa kamu gunakan menghitung bilangan saat kamu di dunia kerja dan membutuhkan perhitungan cepat agar pekerjaan kamu juga cepat selesai. Beragam nama dan fungsi sesuai dengan kegunaannya, yuk simak deretan rumusnya berikut ini.

AutoSum

Rumus AutoSum ini kamu akan menemukan bagian yang berfungsi untuk  bilangan yang membutuhkan rumus penjumlahan, rata-rata, nilai maksimal, nilai minimal serta perhitungan jumlah secara otomatis dalam satu kolom Excel. Caranya cukup mudah hanya dengan rumus AutoSum tersebut.

Penerapannya cukup memilih salah satu menu di AutoSum di cell terakhir dari kolom tertentu. Rumus ini berguna untuk kamu yang bekerja sebagai guru untuk menentukkan nilai rata-rata murid, dan perhitungan penjumlahan secara cepat otomatis hanya dengan satu kolom Excel saja.

Logical

Fungsi Rumus Logical ini bisa kamu gunakan untuk perhitungan di Excel. Bahkan kamu juga bisa melihat rumus yang ada dalam kelompok logical tersebut yaitu, IF, AND, FALSE, NOT TRUE, IFERROR dan lain sebagainya.

Financial

Tidak hanya untuk perhitungan biasa, rumus akar di Excel juga bisa digunakan untuk menghtiung Financial. Microsoft Excel bisa digunakan untuk melakukan perhitungan finansial langsung. Seperti menghitung jumlah asset pada produk tertentu pada beberapa periode tertentu.

Originally posted 2023-02-13 19:54:36.

Baca Juga  Cara Merubah Huruf Kecil Menjadi Huruf Besar di Excel Otomatis

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya