3 Cara Transfer DANA ke OVO dan Sebaliknya Anti Ribet

Candra Lesmana

Hanya dalam satu genggaman aplikasi OVO bukan hanya saja pembayaran online namun anda juga bisa bayar tagihan, bayar kredit dan lain sebagainya sampai dengan investasi pun bisa anda coba.

Sedangkan untuk penggunaanya pun sangatlah mudah kita hanya download aplikasinya dan gunakan nomor hp yang aktif untuk bisa melakukan registrasi. Lalu semuanya bisa anda gunakan dan lakukan verifikasi sampai benar-benar aplikasi bisa anda gunakan sebagai alat pembayaran yang simpel. Karena kita tahu banyak pesaing di luaran sana yang cukup bagus juga untuk digunakan.

Baca Juga : Cara Transfer ShopeePay ke DANA dan Anti Ribet

2. Apa itu DANA

Sedangkan untuk aplikasi DANA pun memiliki fungsi yang tidak berbeda jauh dengan aplikasi OVO. Dimana kita bisa melakukan pembayaran seperti halnya transfer bank, transfer sesama DANA, isi pulsa, token listrik dan PPOB lainnya yang bisa anda dapatkan dengan mudah. Pastinya ada banyak sekali akses fitur yang bisa anda gunakan sebagai alat transaksi digital lengkap di era milenial seperti sekarang ini.

Untuk bisa memiliki akun DANA bisa dikatakan cukup simpel karena anda cukuk menyiapkan nomor hp dan juga ktp serta verifikasi wajah dan akun. Setelah itu jika akun anda sudah terverifikasi maka anda sudah bisa menggunakan aplikasi dana tersebut sebagai alat pembayaran yang mudah dan cepat. Selain itu anda juga bisa mendapatkan free transfer selama 10x dalam sebulan pastinya cukup lumayan bukan?

Originally posted 2022-12-28 18:52:21.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya