5 Cara Screenshot di Laptop Tanpa Aplikasi & Dengan App Mudah

halimah

Cara Screenshot di Laptop
  • Jika kamu sudah memilih menu tersebut maka akan muncul opsi pilihan. Disini ada opsi menangkap layar penuh, menangkap jendela, menangkap area, dan juga mengulang tangkapan akhir. Pilih sesuai yang kamu mau atau kamu butuhkan..
  • Setelah memilih maka isi layar akan tercapture dan di sini kamu bisa edit dahulu sebelum kamu simpan.

4. Menggunakan Snipping Tool

Screenshot atau menangkap layar di laptop dengan menggunakan Snipping Tool merupakan cara yang banyak orang gunakan. Selain mudah digunakan ada berbagai macam pilihan screenshot yang unik. Aplikasi ini memang cukup populer untuk media screen capture.

Untuk sistem Windows biasanya aplikasi ini sudah menjadi aplikasi bawaan. Namun jika belum ada atau kamu tidak menemukannya maka kamu bisa download dan instal terlebih dahulu. Ukurannya kecil dan mudah didapatkan di internet.

  • Langkah pertama jelas kamu harus tentukan layar yang akan kamu simpan gambarnya.
  • Buka aplikasi Snipping Tool dan pilih jenis capture. Pada opsi Menu kamu bisa menekan simbol di samping tulisannya. Di situ akan muncul pilihan screenshot mulai dari Free-form Snip, Rectangular Snip, Windows Snip, dan Full-screen Snip.

Buka aplikasi Snipping Tool dan pilih jenis capture.

  • Kamu pilih saja sesuai yang kamu mau jika belum paham kamu bisa mencoba satu persatu agar tahu jenisnya.
  • Jika sudah maka hasil screenshot akan tampak dan kamu bisa langsung menyimpannya. Klik opsi File lalu pilih Save As dan simpan di lokasi yang kamu mau.

5. Menggunakan LightShot

Menggunakan aplikasi LightShot sebagai cara screenshot di laptop memang sangat direkomendasikan buat kamu. Dengan memasang aplikasi ini proses penangkapan layar akan makin mudah. Kamu juga bisa membagikan hasil tangkapan layar langsung dari aplikasi ini.

  • Jika kamu sudah pasang aplikasi ini pada laptop kamu maka langkah pertama adalah dengan langsung menekan tombol PrintScreen.
Baca Juga  2 Cara Mute Suara Zoom via Hp atau Laptop dengan Praktis dan Mudah

Jika kamu sudah pasang aplikasi ini pada laptop kamu

Originally posted 2023-01-15 20:28:02.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya