Roaming Data, Pengertian, Fungsi, Cara Kerja dan Mengaktifkan

Fitri Winengsih

Pengertian Roaming

Istilah roaming sudah lama dikenal banyak sekali pengguna ponsel. Roaming juga sering kali digunakan ketika melakukan sebuah pergantian layanan dari home ke sebuah other network. Pergantian tersebutlah yang disebut juga dengan roaming.

Yang menyebabkan roaming terkenal pada zaman dahulu adalah karena terbatasnya layanan internet. Misalnya kalian menggunakan sebuah kartu simpati, maka kalian tidak dapat menggunakan kartu tersebut di Malaysia.

Agar kartu dapat di gunakan di Malaysia, maka ponsel kalian harus mencari sebuah jaringan yang lain. Dengan ini, maka kalian akan tetap bisa berkontak dengan orang lain yang menggunakan ponsel berisikan kartu simpati. Tapi jika dipikir-pikir, bagaimanasih cara kerja roaming ini?, Jika kalian penasaran bagaimana cara kerja roaming maka simaklah artikel ini lebih lanjut lagi.

Cara Kerja Roaming Internasional

cara kerja roaming data

Seperti yang sudah kita jelaskan tadi, roaming melakukan sebuah pekerjaan apabila operator pada ponsel kalian meminjam sebuah jaringan operator di daerah luar negeri, yang menyebabkan para pelanggan bisa tetap menggunakan jaringa tersebut untuk berkomunikasi.

Originally posted 2023-02-02 00:55:30.

Baca Juga  Apa itu Marketing Plan, Manfaat, Unsur, dan Tahapan Melakukannya

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya