Cara Melihat Spesifikasi Laptop Windows 7,8 dan 10 dengan Detail

Fitri Winengsih

Cara Melihat Spesifikasi Laptop Windows 7,8 dan 10 dengan Detail

Semuanya menampilkan informasi secara detail tanpa membuat pengguna bingung. Oleh karena itu, kalian bisa menggunakannya untuk mengecek spesifikasi laptop kalian dengan detail namun dengan informasi yang lebih mudah dicerna.

Beberapa Hal Yang Perlu Diperhatikan Dari Sebuah Perangkat Laptop Atau Komputer

Jika kalian memiliki laptop atau komputer yang kalian gunakan untuk kebutuhan sehari-hari, mengecek spesifikasi biasanya hanya dilakukan saat ingin menginstall sebuah aplikasi baru. Namun, jika kalian ingin melakukan pengecekan spesifikasi untuk laptop yang ingin kalian beli, ada beberapa hal yang harus kalian perhatikan. Beberapa hal tersebut adalah:

  1. Ukuran dan bobot laptop
    Tidak hanya software dan hardware, ukuran dan bobot dari sebuah laptop sangat lah penting. Tidak seperti komputer yang bisa ditaruh di bawah meja, laptop adalah perangkat yang compact sehingga semua komponen berkumpul menjadi satu. Ukuran dan bobot laptop yang terlalu besar bisa melelahkan pengguna saat dibawa kemana-mana. Sebaliknya, ukuran laptop yang terlalu kecil biasanya kurang nyaman untuk digunakan saat bekerja.
  2. Media penyimpanan
    SSD atau Hardisk? Mana yang ingin kalian pilih? Kecepatan atau kapasitas? Tentu saja seiring berkembangnya jaman, penggunaan SSD lebih diutamakan karena mampu memberikan kinerja yang jauh lebih baik meskipun kapasitasnya lebih terbatas. Namun, pilihan SSD dan Hardisk ini ada di tangan kalian, ingin kinerja yang unggul atau kapasitas yang lega.
  3. Ekspansi RAM
    Tidak sedikit pengguna laptop yang kecewa ketika tahu bahwa laptopnya tidak bisa ditambahkan RAM. Biasanya, pengguna baru menyadari betapa pentingnya penambahan RAM ketika sudah dipakai beberapa bulan atau beberapa tahun karena kinerja laptop tersebut sudah tidak sesuai dengan perkembangan software. Oleh karena itu, selalu cek terlebih dahulu apakah laptop tersebut tersedia slot RAM tambahan atau tidak.
Baca Juga  Download WPS Office Mod Apk Unlocked Premium Terbaru 2023

Penutup

Demikianlah ulasan mengenai cara melihat spesifikasi laptop Windows 7. Untuk melihat seberapa baik kinerja laptop kalian, kalian bisa mengecek spesifikasi laptop kalian dengan berbagai cara di atas. Sebelum menginstall aplikasi dan game yang berat, pastikan untuk selalu melihat spesifikasi laptop kalian terlebih dahulu.

Jangan sampai kalian menginstall aplikasi tersebut namun tidak bisa digunakan dengan lancar karena laptop kalian tidak cukup kuat untuk menjalankannya. Semoga artikel loop.co.id ini bermanfaat untuk kita semua. Selamat mencoba!

Originally posted 2023-02-02 03:56:34.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya