Home » Tutorial » Cara Buat Absensi Online di Whatsapp dengan Mudah

Cara Buat Absensi Online di Whatsapp dengan Mudah

No comments
Cara Buat Absensi Online di Whatsapp dengan Mudah di HP

Loop.co.idPada bahasan kali ini kami akan mencoba membahas sesuatu yang berbeda dan menarik untuk anda simak khususnya bagi para pengguna aplikasi whatsapp. Dimana bahasan untuk kali ini kami akan mencoba mengulas tentang Cara Buat Absensi Online di Whatsapp yang pastinya bermanfaat untuk anda coba.

Dan jika anda merasa penasaran akan trik tersebut simak penjelasanya sampai akhir dan selamat membaca. Kita tahu bahwa untuk aplikasi whatsapp ini adalah aplikasi chat sejuta umat yang artinya menjadi aplikasi chat wajib yang untuk anda install.

Dimana dari aplikasi whatsapp atau biasa kita sebut dengan WA ini awalnya pada kemunculanya aplikasi ini hanya di pandang sebelah mata karena fitur di dalamnya tidak banyak seperti sekarang. Namun dengan seiring berkembangnya zaman kini whatsapp menjadi aplikasi penting bagi para pengguna smartphone.

Ada banyak fungsi atau fitur dari whatsapp yang bisa anda gunakan seperti halnya mengirimkan chat, foto, video, dokumen sampai dengan video call bisa anda lakukan dengan mudah hanya dalam satu platform whatsapp.

Selain itu rupanya ada banyak keunggulan lainnya terutama anda yang sering meeting atau online class. Anda bisa memaksimalkan whatsapp ini bisa dijadikan sebagai alat absensi dengan mudah. Pastinya anda penasaran bukan? maka dari itu simak terus penjelasanya dibawah ini.

Cara Buat Absensi Online di Whatsapp

Ada sekitar 3 cara yang bisa anda coba untuk membuat absensi secara online di aplikasi whatsapp yang akan kami ulas dibawah ini. Dimana ada cara manual dan juga cara lainnya yang bisa anda coba dan pastinya mudah untuk anda aplikasikan.

Baca Juga  Apakah Benar Teresa Fidalgo WhatsApp Yang Viral Itu HOAX?

Pastinya cara-cara yang kami berikan ini baik itu manual dan secara online pastinya bisa anda gunakan dan membantu anda saat clas meeting ataupun kegiatan lainnya yang memang memudahkan anda dalam urusan secara online agar bisa menghemat waktu.

1. Cara Buat Absensi Online di Whatsapp Menggunakan Broadcast

Untuk cara yang pertama bisa untuk anda coba membuat absensi online di aplikasi whatsapp adalah dengan memakai broadcast. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

  • langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan cara klik pada titik tiga yang ada di sebelah kanan atas
  • lalu klik pada ” new broadcast ” dan pilih kontak yang akan anda kirimi pesan broadcast tersebut
  • ceklis oada kontak yang ada
  • dan nanti akan muncul grup baru untuk anda lakukan siaran pesan tersebut
  • anda bisa mengetik pesan yang ada untuk di bagikan seperti biasa mengirim pesan
  • dan sekarang anda kirim pesan otomatis tersebut pada pesan tadi

2. Cara Buat Absensi Online di Whatsapp Menggunakan Grup

Untuk cara yang kedua bisa anda lakukan adalah dengan bantuan grup whatsapp. Pastinya untuk grup whatsapp ini merupakan hal yang pastinya sudah tidak asing untuk anda. Untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

  • langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah seperti biasa klik pada pojok kanan atas garis tiga
  • lalu pilih pada ” new group ” dan anda bisa memilih kontak mana saja yang akan anda masukan ke grup tersebut
  • jika sudah anda bisa klik pada tanda panah yang ada arah ke kanan paling bawah
  • isi grup baru tersebut dengan nama grup anda dan juga lengkapi dengan foto
  • selesai, kini grup sudah bisa untuk anda gunakan
  • dan anda bisa menulis pada grup tersebut untuk absensi secara manual untuk anggota grup anda tersebut
  • nantinya dari anggota grup tersebut pasti akan menjawab dari absensi yang ada
Baca Juga  Cara Sembunyikan Foto Profil Whatsapp Agar Tidak Terlihat

3. Cara Buat Absensi Online di Whatsapp Menggunakan Google Form

Untuk cara yang terakhir bisa anda lakukan untuk membuat absensi secara online di whatsapp adalah dengan google form. Dimana cara yang satu ini bisa dikatakan berbeda dari cara lainnya yang ada di atas dan pastinya bisa anda coba lakukan dengan cara sebagai berikut :

  • langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan cara masuk ke web google form
  • anda bisa masuk melalui browser dari hp atau komputer anda
  • jika sudah masuk sekarang anda bisa masuk ke akun anda
  • lalu pilih pada ” blank ” ataupun ” template ” yang siap untuk anda edit
  • dan anda sudah bisa melakukan proses editing
  • klik pada ” unitled form ” dan anda bisa mencoba gnati judulnya sesuai yang anda inginkan contohnya ” Absensi Karyawan ………….. atau lainnya “
  • isi deskripsi dengan cara klik pada ” form description “
  • dan anda bisa emncoba berikan pertanyaan mengenai kehadiran peserta meeting atau lainnya dengan contoh ” apakah anda akan hadir di meeting zoom acara ,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, “
  • sedangkan jika nanti tidak bisa hadir bisa menambahkan pada tanda + yang ada di sebelah kanan
  • apabila sudah selesai anda bisa mengirimkan form dari whatsapp
  • dengan cara klik pada ” send “
  • pilihan lainnya anda bisa kirim melalui link, email, ataupun juga melalui html
  • karena memang menggunakan whatsapp maka anda bisa mencoba melalui link
  • copy link yang ada dan anda bisa menyalin liny tersebut
  • dan anda bisa melakukan pengirimanya melalui broadcast pada anggota yang akan anda undang nantinya

Sedangkan untuk cara mengecek kehadiranya dari anggota atau orang yang anda undang tersebut melalui cara yang ada dibawah ini ;

  • langkah pertama masuk pada google form dan login memakai akun yang anda punya
  • pilih form yang dibuat tadi
  • dan dibagian atas anda bisa klik pada ” questions “, ” respons ” dan juga ” settings ” dan anda bisa memilih yang respons
  • maka akan muncyl respon dari pesan yang anda kirim tadi melalui link whatsapp
  • dan anda bisa download hasilnya melalui excel nantinya
  • selesai.
Baca Juga  Cara Membuat Nada Dering Whatsapp Di Freetts.com Terbaru

Semoga apa yang kami sampaikan mengenai Cara Buat Absensi Online di Whatsapp ini dapat bermanfaat untuk kita semua dan sampai jumpa pada bahasan selanjutnya hanya di loop.co.id yang selalu memberikan informasi setiap harinya untuk kita semua.

Artikel Terkait

Originally posted 2022-12-22 09:49:14.