Cara Transfer OVO ke Shopeepay, Lewat Rekening dan Cara Lainnya

Candra Lesmana

Cara Transfer OVO ke Shopeepay – Pada bahasan kali ini kami akan mencoba mengulas mengenai Cara Transfer OVO ke Shopeepay yang menjadi topik bahasan utama kali ini. Jika anda penasaran akan hal tersebut simak terus penjelasanya sampai selesai dan selamat membaca.

Berbicara mengenai dompet digital di zaman yang canggih seperti sekarang ini bukan lagi hal yang aneh. Dimana keberadaan dari dompet digital ini sekarang sudah banyak dilirik oleh perusahaan besar dengan mengeluarkan dompet digital dari produk mereka terutama bagi perbankan. Sebut saja dompet digital yang ada di tanah air ini seperti halnya OVO, DANA. Shopeepay, Payfazz Master Agen, dan lain sebagainya. Dimana kebanyakan fungsi utama dari aplikasi dompet digital yang ada ini untuk melakukan transaksi transfer uang di dalamnya serta PPOB.

Kehadiranya memang sangat membantu dalam urusan belanja online, transfer, kebutuhana sehari – hari dan lain sebagainya semuanya bisa di lakukan dengan mudah. Syaratnya adalah akun anda pada aplikasi tersebut sudah aktif dan saldonya ada pasti bisa melakukan transfer dan keperluan lainnya. Seperti halnya transfer ovo ke shopeepay dengan mudah. Berbicara mengenai Aplikasi OVO itu sendiri pastinya merupakan dompet digital yang sudah ada sejak lama namun mengalami naik turun dan sekarang sudah berpindah kepemilikan.

Sekilas Tentang OVO

Mungkin untuk anda yang belum mengenal aplikasi dompet digital ovo ini merupakan aplikasi dompet digital zaman sekarang yang memiliki banyak fungsi di dalamnya. Dimana aplikasi ovo ini salah satu aplikasi yang sudah ada sejak beberapa tahun silam dan sempat redup namun setelah kepemilikanya berubah seolah aplikasi ovo tersebut kini sudah eksis kembali. OVO di kemas dengan tampilan serta fitur yang sedikit berbeda dengan ovo sebelumnya yang mungkin pernah anda ketahui. Cara Download Aplikasi OVO ini pun sangatlah mudah yakni anda hanya tinggal download saja di playstore ataupun appstore lewat hp anda.

Adanya aplikasi ovo ini menjadikan semua trnsaksi menjadi lebih mudah dan pastinya sangat gampang untuk di operasikan. Yang pasti di dalamnya ada banyak fitur mulai dari transfer bank, top up, ppob dan lain sebagainya. Dan semua itu akan menjadikan mudah ketik anda tidak membawa uang secara cash ketika bepergian maka anda bisa menggunakan aplikasi ovo tersebut sebagai solusinya. Menarik bukan?

Baca Juga : Cara Transfer Shopeepay ke OVO

Cara Transfer OVO ke Shopeepay

Untuk melakukan transfer saldo ovo ke shopeepay ini tidak berbeda jauh seperti anda melakukan transfer ke rekening lainnya. Dan dimana semua itu ada batasan minimalnya yakni sebesar 10.000 dengan biaya adminya yakni 2.500. Dan jika memang anda hendak melakukan transfer dari ovo ke shopeepay simak penjelasan selengkapnya dibawah ini :

  • Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah masuk ke Aplikasi Shopee dan masuk ke Shopeepay klik pada Isi Saldo
  • Lalu pilih pada Bank Transfer
  • Pilih salah satu bank dan anda klik konfirmasi
  • Lalu akan muncu nomor rekening virtual mandiri yang akan anda gunakan untuk transfer
  • Jangan lupa anda bisa mencatat rekening banknya
  • Lalu anda bisa masuk ke aplikasi ovo dan pilih pada Menu Transfer
  • Masuk ke Rekening Bank
  • Pilih Bank Mandiri untuk tujuanya
  • Untuk kolom rekening yang ada nada bisa masukan nomor yang tadi di dapatkan dari shopee
  • Masukan nominal transfer anda dan klik Lanjutkan
  • Jika nomor virtual acoount sudah anda masukan dengan benar maka nama akun shopee secara otomatis akan muncul sebagai penerima
  • Klik Transfer
  • Masukan kode keamanan akun OVO anda
  • Selesai
  • Cek apakah saldo sudah masuk atau belum

Cara Transfer OVO Dengan Cara Lain

Untuk cara lainnya yang bisa anda gunakan untuk transfer ovo dengan metode lainnya sangatlah beragam. Dimana dibawah ini kami akan mencoba mengulas beberapa cara yang siapa tahu bisa menjadi referensi untuk anda coba gunakan. Pilihanya pun sangat banyak dan lebih jelasny anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

1. Transfer Menggunakan OVO Premier

Perlu anda ketahui bahwa untuk pihak dari ovo itu sendiri memang belum menyediakan akan cara transfer tanpa melakukan update pada ovo premier. Namun anda tidak perlu bingung karena untuk update sangatlah mudah. Dan jika anda belum melakukan hal tersebut bisa ikuti tutorialnya sebagia berikut :

  • Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan download aplikasi ovo melalui appstore atau playstore
  • Jika sudah terinstall lalu anda bisa masuk ke dalam aplikasi ovo
  • Klik upgrade ke OVO Premier
  • Dan klik Update Sekarang dan anda bisa siapkan KTP
  • Lalu klik lanjutkan dan anda ambil foto ktp seperti arahan yang ada
  • Klik pada Gunakan dan untuk melanjutkan proses anda bisa ulangi untuk ambil foto ktp tadi
  • Arahan selanjutnya anda dimintai membawa ktp anda ke kios OVO yang paling dekat dengan rumah anda
  • Klik pada Pilih untuk melihat lokasi terdekat dari kios ovo tersebut
  • Pilih satu saja untuk kios yang ada dari mulai jam buka, nomor hp dan lokasinya bisa anda cek dengan mudah

Walaupun untuk tahap ini sedikit ribet namun ketika anda memakai OVO premier ini nantinya anda bisa dapatkan akses yang muda. Seperti halnya dapat mengakses ke OVO Paylater yang pastinya nanti akan anda perlukan.

2. Transfer Dari OVO ke OVO

Ketika proses pertama anda sudah melakukan upgrade pada OVO premier sekarang anda bisa mencoba transfer ovo pada layanan lainnya. Dan pastinya untuk transfer dari ovo ke ovo ini bisa anda nikmati tanpa adanya admin alias gratis. Untuk lebih jelasnya seperti apa caranya anda bisa lihat penjelasanya sebagai berikut :

  • Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan cara masuk ke aplikasi ovo
  • Jika sudah masuk pada halaman anda klik icon transfer yang dimana letaknya ada di tengah
  • Lalu pilih pada Sesama OVO
  • Masukan nomor hp yang anda gunaka pada akun ovo maupun nama kontak
  • Masukan jumlah nominal dan klik lanjutkan dan konfirmasi
  • Sekarnag klik Transfer dan jika sudah sesua anda bisa masukan kode keamanan  6 digit untuk pin ovo anda
  • Selesai, sekarang anda bisa cek apakah saldo sudah masuk ke akun ovo lainnya tadi atau belum

3. Transfer OVO Pada Rekening Bank

Aplikasi OVO ini bukan hanya saja digunakan dalam transfer sesama ovo namun bisa juga anda gunakan ke rekening bank loh. Yang pastinya caranya tidak berbeda jauh seperti yang ada di atas. Namun anda tidak perlu bingung karena semuanya sudah kami persiapkan disini untuk tutorial selengkapnya. Dan hanya di perlukan biaya admin 2.500 saja untuk bisa melakukan transfer dengan cepat dan mudah. Berikut penjelasan selengkapnya :

  • Seperti biasa anda bisa masuk ke aplikasi ovo
  • Klik pada icon transfer yang di tengah
  • Klik sesama ovo pada halaman layar transfer
  • Masukan rekening bank mana yang akan anda transfer dan pastikan anda cari nama banknya dahulu dan masukan rekeningnya
  • Maka klik konfirmasi dan jika anda sudah memasukan jumlah maka akan muncul penerimanya
  • Jika semuanya sudah benar dari mulai jumlah, dan lain sebagainya klik Transfer dan masukan pin ovo 6 digit yang biasa anda gunakan
  • Selesai, kini saldo dari ovo sudah sukses terkirim ke rekening bank

Cara Top Up Saldo OVO Lewat Grab

Sedangkan berbicara mengenai saldo ovo dan ketika anda ingin melakukan transfer pastinya saldo pada akun ovo anda haruslah cukup bukan?. Dan jika saldo yang ada kosong maka anda bisa melakukan top up saldo ovo terlebih dahulu. Caranya pun sangatlah beragam untuk bisa melakukan hal tersebut yang pastinya mudah untuk di lakukan. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

1. Lewat Driver Grab

Tahukah anda bahwa untuk bisa melakukan top up pada akun ovo anda bisa melalui driver grab yang pastinya sudah ada dimana-mana. Dimana untuk ovo dan grab ini sudah menjalin kerjasama satu sama lain dengan keduanya ini bisa saling terhubung. Alias misalkan ketika anda akan melakukan perjalanan dan tidak membawa uang cash maka anda bisa melakukan pembayaran dengan akun ovo yang anda punya. Ataupun sebaliknya jika anda memang tidak ada saldo ovo dan memerlukan untuk keperluan lain bisa mencoba lewat driver grab yang memang saldonya cukup. Karena memang tidak semuanya driver grab memiliki saldo yang banyak.

Cara Top Up Saldo OVO Lewat Bank BCA

Selanjutnya anda bisa melakukan top up ovo melalui bank bca yang memiliki beragam akses pastinya. Dimana anda bisa mencoba melakukan pengisian saldo pada akun ovo anda dengan paket komplit yang dimiliki oleh bca seperti halnya lewat atm, m-banking dan lain sebagainya. Dan jika anda penasaran ingin mencobanya silahkan lihat tutorial yang kami berikan dibawah ini :

1.  ATM BCA

Untuk BCA sendiri pastinya memiliki banyak sekali atm yang tersebar di seluruh tanah air yang bisa di akses oleh semua pengguna atm termasuk bca sendiri. Dan jika anda ingin mencoba cara ini anda bisa pergi ke atm bca terdekat dari rumah anda dan lakukan cara dibawah ini :

  • Langkah pertama yang bisa anda lakukana dlaah dengan pergi ke atm BCA dan masukan kartu atm anda
  • Masukan pin dan pilih pada transaksi lainnya
  • Lanjut k e menu transfer dan anda bisa pilih pada BCA Virtual Account
  • Masukan kode 39358 sebelum anda memasukan nomor hp ovo yang anda gunakan
  • JIka sudah sekarang anda masukan nominal yang akan anda isi dengan minimal pengisianya adalah 20.000
  • Dan lanjutkan proses transaksi sampai selesai saldo benar-benar masuk ke akun ovo anda
  • Selesai

2. M-Banking BCA

Selanjutnya akses dari bca yang dimiliki adalah dari M-Banking BCA yang mungkin anda miliki. Pastinya hanya dari genggaman ponsel anda ini sangatlah mudah untuk di lakukan dan pasti efeisiensi waktunya pun lebih singkat. Nah, jika anda ingin coba top up saldo ovo lewat m-banking bca tersebut simak penjelasanya sebagai berikut :

  • Langkah pertama anda bisa melakukan unduhan terlebih dahulu huka belum mempunya M-BCA langsung dari appstore atau playstore
  • Pastikana aplikasi terinstall dengan benar
  • Masuk ke aplikasi tersebut dan lakukan login
  • Masuk pada halaman MBCA
  • Dan pilih pada M-Transfer dan masuk ke tahap selanjutnya anda bisa masuk pad BCA Virtual Account
  • Masukan kode seperti biasa yakni 39358 dan juga nomor hp yang anda gunakan
  • Maskan nominal yang akan anda masukan untuk top up
  • Lanjutkan proses sampai selesai dan dana masuk ke akun ovo anda
  • Selesai

3. Klik BCA

Untuk cara yang terakhir adalah anda bisa menggunakan lewat Klik BCA dimana caranya tidak berbeda jauh dengan yang ada di atas. Namun semuanya ini kami paparkan sebagai referensi yang bisa anda pilih dari salah satu metode yang kami berikan untuk anda. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasnya sebagai berikut :

  • Langah pertama anda bisa masuk pada Klik BCA
  • Masuk pada transfer dana
  • Dan anda bisa memilih BCA Virtual Account
  • Seperti biasa masukan kode 39358 dan juga nomor hp ovo anda
  • Masukan nominal top yang anda inginkan dan lakukan proses sampai selesai sampai saldo benar-benar masuk
  • Selesai

Baca Juga : Cameto Apk Penghasil Uang

Cara Top Up Saldo OVO Lewat Bank BNI

Bukan hanya saja bank bca yang bisa anda lakukan dalam proses top up saldo ovo tersebut. Pastinya bank lain seperti BNI juga bisa anda gunakan untuk melakukan proses pengisian saldo yang sangat mudah. Dari bank bni itu sendiri pun sangat banyak pilihan dan motode yang diberikan seperti halnya lewat atm bni, mobile banking, sms banking, via ibank dan lain sebagainya. Semuanya akan lebih mudah dan beragam untuk prosesnya mana yang akan anda gunakan nantinya. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

1. ATM BNI

Berbicara mengenai bank bni pastinya memiliki banyak atm yang tersebar di seluruh kota dan pastinya mudah untuk di jangkau. Nah, jika anda ingin mencoba top up saldo ovo lewat atm bni simak penjelasan selengkapnya sebagai berikut :

  • Langkah pertama adalah anda bisa masukan kartu atm bni anda dan masukan pin
  • Masuk ke menu lainnya dan pilih transfer
  • Lalu pilih pada Virtual Account Billing
  • Masukan untuk kodenya 8740 dan masukan nomor hp ovo anda
  • Masukan nomor kembali dan nominal yang akan anda isi
  • Minimal untuk saldonya adalah sebesar 20.o00
  • Sekarang anda selesaikan transaksi sampai selesai dan saldo benar-benar masuk
  • Selesai

2. BNI Mobile Banking

Selanjutnya pastinya bank bni pun memiliki yang namanya BNI Mobile Banking yang terbilang sangat mudah digunakan lewat smartphone yang anda gunakan. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa ikut tutorialnya sebagai berikut :

  • Langkah pertama pastikan anda sudah memiliki aplikasi BNi Mobile Banking
  • Lalu anda bisa masuk ke aplikasi tersebut dan lakukan login
  • Masuk pada menu transfer agar bisa ke proses selanjutnya
  • Masuk pada Virtual Acoount Billing dan seperti biasa anda masukan kode 8740 serta nomor hp yang anda gunakan
  • Masukan nominal saldo yang akan anda isi ke ovo anda
  • Ikuti arahan yang ada sampai saldo masuk ke akun ovo anda
  • Selesai

3. BNI iBank Personal

Cara lainnya adlaah anda bisa menggunakan internet banking dari BNI yang pastinya tidak berbeda jauh cara top upnya seperti yang sudah kami jelaskan di atas. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

  • Langkah pertama anda bisa melakukan login terlebih dahulu ke internet banking BNI anda
  • Masuk pada menu transfer
  • Dan pilih pada Virtual Account Billing
  • Seperti biasa masukan kode 8740 dan juga nomor hp anda
  • Masukan jumlah yang akan anda top Up
  • Selesaikan transaksi pembayaran sampai selesai

4. SMS Banking BNI

Untuk cara yang terkakhir yang dimiliki oleh BNI adalah menggunakan SMS Banking BNI yang pastinya memerlukan kuoat internet pada saat anda menggunakanya dan juga pulsa. Karena sifatnya ini menggunakan SMS sehingga di perlukan pulsa untuk proses pengiriman pesanya. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa simak penjelasanya sebagai berikut :

  • Masuk ke SMS
  • Dan ketikan format seperti : TRF ( spasi ) 8740 + Nomor hp anda ( spasi ) nominal yang akan anda top up
  • Dan perlu anda ketahui untuk minimalnya seperti biasa yakni 20.000 dan jika sudah anda bisa mengirimkan pesan tersebut ke nomor 3346
  • Tunggu beberapa saat sampai prosesnya selesai dan saldo top up masuk
  • Selesai

Cara Top Up Saldo OVO Lewat Bank Mandiri

Untuk cara yang terkahir rupanya pihak dari OVO pun melakukan kerjasama dengan antar bank yang sangat besar di tanah air adalah Bank Mandiri. Dimana kita bisa melakukan top up dengan banyak cara melalui bank tersebut yang pastinya mulai dari atm mandiri, dan mandiri online semuanya itu mudah untuk di lakukan. Dan untuk lebih jelasnya simak penjelasanya sebagai berikut :

1. ATM Mandiri

Pastinya berbicara mengenai atm yang ada dari mandiri ini sangatlah banyak dan tersebar banyak di kota-kota besar. Dan untuk melakukan top up saldo ovo ini anda bisa menggunaknya lewat atm mandiri yang anda punya dengan cara yang ada dibawah ini :

  • Langkah pertama seperti biasa anda mencari atm mandiri dan masukan kartu atm anda
  • Masukan pin atm anda
  • Dan cari menu Bayar atau Beli
  • Klik pada Opsi lainnya
  • Pada halaman berikutnya anda bisa klik pada Opsi Lainnya
  • Dan klik pada Ecommerce
  • Masukan untuk kode OVO 60001 dan nomor hp anda
  • Lalu masukan nominal yang ingin anda top up dan ikuti proses sampai akhir benar-benar saldo masuk
  • Selesai

2. Mandiri Online

Untuk yang terakhir adalah anda bisa melakukan top up dari bank mandiri secara online yakni dengan menggunakan aplikasi. Dan untuk lebih jelasnya anda bisa ikuti tutorialnya sebagai berikut :

  • Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan cara download Mandiri Online lewat appstore maupun Playstore
  • Apabila semua syarat yang anda lakukan sudah benar maka anda bisa lakukan login
  • Pilih pada menu bayar yang ada dan buatlah pembayaran yang baru
  • Masuk ke Multipayment dan anda bisa pilih OVO
  • Masukan nomor hp anda dari kolom yang sudah tersedia
  • Masukan jumlah top up yang anda inginkan dan selesaikan prosesnya sampai selesai

Baca Juga : Cara Transfer Shopeepay ke Gopay Dengan Mudah

Akhir Kata

Semoga apa yang kami sampaikan mengenai Cara Transfer Saldo OVO Dengan Mudah ini dapat bermanfaat untuk kita semua dan sampai jumpa pada pembahasan berikutnya hanya di loop.co.id yang selalu memberikan update informasi setiap harinya.

Originally posted 2022-12-17 03:58:01.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya