Cara Mengatasi Laptop Lemot

halimah

laptop lemot

Supaya laptop tidak terkena virus maka kamu harus menginstall antivirus yang berkualitas. Pastikan juga kamu selalu mengecek virus di dalam laptop dengan menggunakan antivirus tersebut secara berkala.

Update secara berkala juga antivirus tersebut supaya segala macam virus yang masuk bisa terdeteksi dengan mudah.

3. Menggunakan Aplikasi yang Sesuai dengan Spesifikasi Laptop Itu Sendiri

Menggunakan Aplikasi yang Sesuai dengan Spesifikasi Laptop Itu Sendiri

Sebelum memutuskan untuk membeli laptop dengan tipe tertentu kamu harus tahu bagaimana spesifikasinya. Hal itu untuk mengecek kembali apakah aplikasi yang suatu waktu ingin diunduh di laptop sudah sesuai dengan aplikasinya atau belum.

Misalnya begini, ketika kamu menginstall game favorit padahal spesifikasi dan procesor pada RAMnya tidak memadai dan kamu memaksakannya. Maka suatu saat nanti laptop pun akan menjadi lemot.

Originally posted 2023-01-15 08:25:02.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya