Daftar Alamat Kantor Anteraja Terlengkap Berbagai Daerah

Nizar Change

Semua Daftar Alamat Anteraja Bantul Terlengkap dan No telepon

Loop.co.id – Alamat Kantor Anteraja ternyata dapat kamu temukan dengan mudah tanpa ribet. Banyak masyarakat Indonesia yang seringkali memiliki keperluan untuk mengantarkan paket baik barang maupun yang lainnya.

Dengan begitu, jasa pengiriman di Indonesia terhitung dalam jumlah yang banyak sekali. Kamu bisa memilih dengan bebas jasa pengiriman yang ingin kamu gunakan layanannya.

Ternyata, Anteraja menjadi salah satu jasa pengiriman terfavorit yang sering digunakan. Simak artikel dibawah ini untuk informasi lengkap mengenai Alamat Kantor Anteraja dan informasi lainnya.

Mengenal Apa Itu Jasa Pengiriman Ekspedisi Anteraja

Apa Itu Anteraja

Di zaman berkembanganya teknologi yang semakin canggih, banyak keperluan masyarakat yang juga ikut semakin meninggi. Yang paling menjadi perhatian adalah saat ini semuanya dapat kamu lakukan secara online melalui internet.

Oleh karena itulah kamu akan menemukan banyak sekali toko-toko yang menjual produknya secara online. Baik melalui media e-commerce maupun media-media online lainnya.

Hal tersebut sudah ada sejak beberapa tahun silam dan ternyata cukup memudahkan untuk membeli sesuatu tanpa harus keluar rumah.

Untuk lebih memudahkan aktivitas tersebut, dibutuhkan suatu jasa yang akan mengirimkan barang yang dibeli. Terlebih jika kamu membeli produk yang berasal dari luar negeri atau luar kota.

Tidak memungkinkan jika kamu harus membelinya secara langsung dengan datang ke kota/negara tersebut. Selain memakan biaya yang cukup tinggi, banyak waktu juga yang akan terbuang.

Disinilah peran jasa ekspedisi yang tersedia di Indonesia diperlukan. Yaitu sebagai perantara pengantar untuk pesanan-pesanan yang dibeli secara daring atau online.

Baca Juga  Cek Resi Yatama Air Cargo Secara Online Dengan Mudah

Dengan adanya jasa ekspedisi, kamu tidak akan lagi kesulitan membeli barang dari manapun dan kapanpun. Salah satu jasa ekspedisi yang populer adalah Anteraja.

Anteraja merupakan salah satu jasa ekspedisi yang masih terbilang baru sejak kemunculannya. Namun hal tersebut tidak mempengaruhi penggunaan ekspedisi Anteraja yang ternyata sudah banyak digunakan sampai saat ini.

Jasa ekspedisi yang satu ini terus menerus mengembangkan jasanya agar dapat menjangkau seluruh wilayah di Indonesia. Yaitu dengan memperluas wilayah agen dan kantor-kantornya di berbagai daerah.

Tak heran jika saat ini kantor Anteraja sudah hampir tersedia di semua wilayah di Indonesia. Sehingga tidak akan sulit untuk menggunakan layanan pengirimannya.

Dengan adanya banyak kantor-kantor di berbagai daerah ini akan memudahkan kamu untuk men-drop paket secara langsung. Ataupun untuk kamu yang membeli sesuatu dan menerimanya secara drop-off melalui kantor terdekat.

Dimana sajakah Alamat Kantor Anteraja yang dapat kamu jumpai dan ketahui hingga update terbaru sampai saat ini dari seluruh Indonesia?

Alamat Kantor Anteraja Lengkap Seluruh Indonesia 2023

Alamat Kantor Anteraja Lengkap Seluruh Indonesia 2023

Kantor pusat dari Anteraja berada di Jakarta yang mana menjadi kantor utama dari jasa ekspedisi ini. Sedangkan yang tersebar di berbagai daerah dan kota adalah kantor-kantor cabang yang menjadi anak kantor pusat.

Semakin banyak kantor-kantor cabang yang tersebar, maka layanan dari ekspedisi anteraja dapat lebih dimaksimalkan. Sehingga para pengguna akan merasa semakin puas menggunakan jasa yang ditawarkan.

Sebagai informasi lengkap mengenai Alamat Kantor Anteraja pusat di berbagai daerah, akan kami jelaskan dalam tabel dibawah ini. Silahkan simak dengan baik untuk melihat alamat kantor cabang terdekat di daerahmu, ya.

Daerah Kantor Alamat Kantor Anteraja No-Telp Kantor
Anteraja Kantor Pusat Jl. Prof. Dr. Satrio Kav 18, Karet Kuningan, Kuningan City Mall, 6&7 Floor, Setiabudi DKI Jakarta, Indonesia, 12940 (021) 5060-3333
Anteraja Depok Perumahan Sawangan Permai, Kec. Sawangan, Depok, Indonesia, 16511 –
Anteraja Bandung Jl. Sersan Bajuri Dalam No.2, Kec. Sukasari, Bandung, Jawa Barat, Indonesia, 40154 (+62) 882-22946-1009
Anteraja Bekasi Jl. Rawa Gede Raya No.1, Ruko, Jatimelati, Kec. Pd. Melati, Jawa Barat, Indonesia, 17415 (+62) 821-0138-112
Anteraja Bogor Jl. Raya Cilebut No.25, Sukaraja, Bogor, Jawa Barat, Indonesia, 16710 (+62) 821-2201-6315
Anteraja Ambon GG. Mangga, Batu Merah, Kec. Sirimau, Ambon, Maluku, Indonesia –
Anteraja Banjarmasin Jl. Tirta Dharma No.12, Kec. Banjarmasin Timur, Kalimantan Selatan, Indonesia, 70238 –
Anteraja Batam Blok A.3 No.12 Ruko Mega Legenda, Baloi Permai, Kec. Batam Kota, Kepulauan Riau, Indonesia, 29444 –
Anteraja Cirebon Jl. Kapten Samadikun No.24, Kec. Kejaksan, Cirebon, Jawa Barat, Indonesia, 45121 (+62) 215-0603-333
Anteraja Bukit Tinggi Lubuk Basung, Jl. Gajah Mada No.317, Kab. Agam. Sumatera Barat, Indonesia, 26452 –
Anteraja Cilegon Masigit, Kec. Jombang, Ruko Perum Metro Cilegon Blok E1 No.1, Cilegon, Banten, Indonesia, 42414 –
Baca Juga  Alamat Anteraja Hub Cimahi: Jam Operasional, No WA, No Telp

Selain alamat-alamat dari tabel diatas, masih banyak daerah-daerah kota yang sudah tersedia Alamat Kantor Anteraja. Jadi hampir seluruh kota besar di Indonesia sudah dijangkau oleh Anteraja.

Apa Saja Yang Bisa Dilakukan Secara Langsung Di Alamat Kantor Anteraja?

Apa Saja Yang Bisa Dilakukan Secara Langsung Di Alamat Kantor Anteraja

Selain berfungsi sebagai drop paket dan pengambilan drop-off paket, banyak hal yang dapat dilakukan di kantor Anteraja. Jadi kehadirannya bukan semata-mata hanya karena untuk drop paket saja, ya.

Yang dapat dilakukan di Alamat Kantor Anteraja juga lebih bertujuan untuk memudahkan penggunanya. Seperti menyampaikan keluhan yang dirasa kurang memuaskan dari pelayanannya, layaknya pengaduan.

Pelayanan ini dapat kamu temukan dan lakukan secara langsung di Alamat Kantor Anteraja terdekat di daerah kamu. Untuk selengkapnya akan kami jelaskan dibawah ini, simak dan baca dengan seksama, ya.

  • Mengajukan komplain dan menyampaikan keluhan. Sebagai contohnya tracking paket yang tidak berubah selama berhari-hari dan lewat dari estimasi pengirimannya.
  • Menanyakan informasi terkait harga ongkir pengiriman antar daerah sesuai dengan tujuan yang diinginkan. Termasuk harga paket khusus dan harus menggunakan packing ekstra dan memiliki berat yang cukup tinggi.
  • Menanyakan beberapa pertanyaan mengenai layanan service yang ditawarkan Anteraja. Hal ini dapat kamu lakukan jika belum merasa jelas dengan penjelasan yang tersedia di media platform online resmi Anteraja. Kamu dapat menanyakannya secara langsung agar mendapat penjelasan yang lebih lengkap dan rinci.
  • Alamat Kantor Anteraja berfungsi untuk menerima keluhan pengaduan yang kurang memuaskan. Baik dari kurir yang kurang ramah serta packing paket yang bisa rusak.

FAQ About Alamat Kantor Anteraja

FAQ

Selain Poin Diatas, Adakah Hal Lain Yang Dapat Dilakukan Di Kantor Anteraja?

Selagi berhubungan dengan pelayanan dan pengiriman, kamu dapat melakukannya di kantor tersebut. Tanyakan langsung kepada petugas yang berjaga untuk mendapatkan jawaban yang diinginkan.

Baca Juga  Cek Tarif Pengiriman Shopee Standar Express Terbaru

Apakah Kantor Anteraja Sampai Ke Daerah Kecil Dan Pelosok?

Sampai saat ini sudah banyak daerah-daerah dan desa kecil yang dapat dijangkau oleh Anteraja. Jadi kamu dapat memastikannya kembali dengan mengecek jangkauan wilayahnya di platform resmi Anteraja.

Apakah Harga Ongkir Lebih Murah Jika Drop-Off Paket Di Kantor Anteraja?

Dibandingkan sampai rumah, mengambil paket sendiri ke Alamat Kantor Anteraja terdekat akan memiliki biaya ongkir yang lebih murah.

Karena kurir tidak perlu mengantarkannya sampai titik tujuan rumah. Kamu sendiri yang akan mengambilnya ke Alamat Kantor Anteraja terdekat serta mengurangi biaya pengiriman lebih kurir paketnya.

Bagaimana Cara Mengecek Kantor Anteraja Terdekat?

Untuk mengeceknya, kamu dapat menggunakan layanan fitur dari google maps. Cukup ketikkan keyword Anteraja, maka akan muncul alamat-alamat kantor cabang terdekat di daerah kamu.

Akhir Kata

Itulah beberapa informasi mengenai Alamat Kantor Anteraja dan informasi-informasi lainnya yang dapat disampaikan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba menggunakan layanan ekspedisi Anteraja!

Originally posted 2023-02-16 01:04:33.

Tags

Bagikan:

Artikel Lainnya